SOP | pengertian SOP









Assalamuallaikum warohmatulllahiwabarakatuh, kali ini saya akan ngeshare tentang SOP. Apa sih SOP itu? untuk apasih SOP itu?  apasih fungsi untuk SOP?
Langsung aja kita lihat penjelasan nya  dibawah ini....


B. PENGERTIAN STANDART OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)

SOP (standart operasional prosedur) adalah serangkaian instruksi kerja tulis yan gdibukukan mengenai peroses penyelanggaraan administrasi perusahaan, bagaimana dan kapan dilakukan, dimana dan oleh siapa dilakukan .

 manfaat dari SOP

1. Sebagai standarisasi cara yang dilakukan pegawai dalam menyelesaikan
    Pekerjaan yang harus diselesaikan.
2. Mengurangi tingkat kesalahan dan kelalaian yang mungkin dilakukan oleh
    Pegawai dalam melakukan tugas.
3. Meningkatkan efisiensi dan efektifitas pelaksanaan tugas dan tanggung jawab
    Individual pegawai dan organisasi secara keseluruhan.
4. Membantu pegawai menjadi lebih mandiri dan tidak bergantung pada
    Interversi menejemen, sehingga akan mengurangi keterlibatan pimpinan
    Dalam pelaksanaan proses sehari-hari.
5. Meningkatkan akuntibilitas pelaksanaan tugas.
6. Menciptakan ukuran standart kinerja yang akan memberikan pegawai cara
    Konkrit untuk memperbaiki kinerja serta membantu mengevaluasi usaha yang
    Telah dilakukan.
7. Memasitikan pelaksanaan tugan penyelanggaraan pemerintah dapat
    Berlangsung dalam berbagai situasi.
8. Memberikan informasi mengenai kualifikasi kempetensi yang harus dikuasai
    Oleh pegawai dalam melaksanakan dalam tugasnya.
9. Memberikan informasi dalam upaya peningkata kompetensi pegawai.
10. Memberikan informasi mengenai beban tugas yang dipikul oleh seorang
      Pegawai dalam melaksanakan tugasnya.


      Dari paparan diatas, SOP berfungsi sebagai memperlancar tugas dan Petugas atau pegawai kerja sebagai dasar hukum bila terjadi  penyimpangan Mengetahui dengan jelas hambatan dam mudah dilacak, mengarahkan petugas Atau pegawai untuk sama sama disiplin dalam melaksanakan perkerjaan suatu Tugas, serta sebagai pedoman dalam melaksanakan pekerjaan rutin. Oleh karna Itu di perlukan standart standart operasi prosedur sebagai acuan kerja secara Serius untuk menjadi sumber daya manusia yang profesional.



Sekian penjelasan dari saya tentang manfaat, fungsi, pengertian dari SOP
Moga postingan ini bermanfaat bagi anda Aminnnnn....

Comments

Popular posts from this blog

Os linux asli indonesia yang masih aktif

Mengatasi error pada phpmyadmin ( #1698 - Access denied for user 'root'@'localhost' )

Mengatasi masalah tidak bisa menginstal bind9 di server